Senin, 27 Juni 2016
Jika Anak Diasuh Oleh Ayah
Senin, 27 Juni 2016
by
Unknown
Cara mengasuh anak
antara seorang ayah dan ibu tentu berbeda. Biasanya anak yang diasuh
oleh ibu tentu akan diperlakukan lebih lembut dan lebih 'manusiawi'
dibanding jika diasuh ayah. Salah satu contohnya adalah gambar-gambar
berikut ini.
Dirangkum dari berbagai sumber, di sini kamu akan
melihat macam-macam cara unik ayah saat mengasuh buah hatinya. Mulai
dari ditaruh di dalam laci, di ajak bermain game, dijadikan mousepad dan masih banyak lagi. Bagaimana jadinya jika anak diasuh oleh ayah? Berikut adalah gambar-gambarnya:Jika Anak Diasuh Oleh Ayah
#1 Jadi mousepad
#2 Tidur di keranjang anak
#3 Tidur di dalam kelambu
#4 Kaki diikat
#5 Anaknya tidur di perut
#6 Digendong di belakang
#7 Kasih susu sambil main game
#8 Diikat bajunya
#9 Tidur di laci
#10 Main game sambil kasih susu
#11 Diajak main game
#12 Kakinya jadi bahan cat kuku
#13 Seperti ibu
nah bagaimana? jika anda punya suami, atau anda seorang suami, jangan terlalu begini ya...hihihihihi:D Tags: pelajaran
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 Responses to “ Jika Anak Diasuh Oleh Ayah ”
Posting Komentar